7 penyedia layanan hosting murah gratis domain selamanya
Apa itu hosting dan apa itu domain ?
Bagi para pemula Mungkin banyak yang bertanya tanya apa itu hosting dan domain ?dan seberapa penting buat situs web kita,sangatlah penting ....
Hosting gratis |
Kenapa hosting penting banget ?
Jadi sebelum kamu membuat website,kamu harus tahu apa itu hosting? Jadi,begini Membuat website itu sama seperti membuat rumah. Hosting adalah sebuah layanan yang digunakan untuk menyimpan data website agar dapat diakses di internet bisa di sebut rumah dan domain bisa di sebut alamat nya rumah.
Temukan tempat Anda di internet dengan domain dari Google, yang didukung dengan keandalan, keamanan, dan performa Google.
Banyak penyedia layanan hosting dan domain termurah dan terpercaya ini salah satunya :
1.www.domainesia.com ›
domain
DomaiNesia menyediakan layanan registrasi nama domain murah indonesia dengan harga terjangkau dan bersaing. Didukung dengan fitur aktivasi instan kurang dari 5 menit untuk membantu anda mewujudkan website dengan nama domain anda sendiri, kami memberikan fasilitas Managed DNS dan domain forwarding sehingga memungkinkan domain dapat diarahkan ke alamat URL lain.
2.www.hostinger.co.id › domain-murah
Hostinger berdiri pada tahun 2004 tanpa adanya sokongan modal dari pihak eksternal. Hingga saat ini, Diawali dengan sebuah ide dan konsep sederhana, yakni memudahkan siapa pun untuk buat website GRATIS, Hostinger kini telah menjelma sebagai provider hosting dan domain terbaik.
3.www.niagahoster.co.id › domain-m...
Hasil web
Niagahoster adalah perusahaan penyedia layanan web hosting yang berdiri sejak tahun 2013. Berpusat di Yogyakarta, Niagahoster telah melayani lebih dari 29 juta pelanggan di 178 negara. Layanan web hosting Niagahoster hadir dengan jaminan kualitas uptime server 99.9%, dan dukungan support 24 jam serta harga yang termurah di kelasnya.
4.www.rumahweb.com › domain-murah
Rumahweb menghadirkan hosting murah berbasis server di Indonesia dengan bonus domain dan SSL gratis. Web hosting murah ini dilengkapi dengan Turbo Booster agar website Anda lebih cepat diakses hingga 32 kali dan Security360 untuk memberikan keamanan yang maksimal.
5.idwebhost.com › domain-murah
IDwebhost memberikan dukungan pelanggan secara penuh dengan berbagai cara. Dukungan ini selalu online 24 jam sehari dan dapat dilakukan melalui email, online chatting, telepon, sms, serta pelayanan di kantor IDwebhost sendiri.
6.www.qwords.com < domain murah
Qwords.com adalah salah satu layanan terbaik di Indonesia , pelayanan ramah dan hadilnya jg memuaskan,banyak para pelanggan puas dengan layananya ...
7.www.masterweb.com › domain-indonesia
Itulah sederetan penyedia jasa layanan hosting yang kami rangkum, semoga bermanfaat.
Posting Komentar untuk "7 penyedia layanan hosting dan domain termurah"